Begini Cara Rekam Area Desktop Komputer

Assalamualaikum Wr.Wb

Untuk para sahabat blogger yang sedang bingung bagaimana caranya merekam apa yang kita kerjakan di desktop kita, kali ini saya akan membagikan aplikasi yang gratis untuk merekam area desktop pada komputer.

Banyak manfaat yang dapat kita temukan dengan cara merekam area desktop komputer kita. Kita bisa merekam saat kita memainkan video game yang kemudia bisa di upload ke youtube, atau pun kita bisa merekam video-video di youtube tanpa harus mendownloadnya. Nah bagaimana caranya?

Kalian hanya membutuhkan aplikasi bernama Bandicam, aplikasi ini dijamin gratis. Cara menjalankannya, silakan download aplikasinya di link ini.

1. Setelah itu, ekstrak file yang telah di download

2. Kemudian, buka hasil ekstraknya dan klik tulisan Bandicam


3. Nanti akan muncul tampilan berikut dan pilih English


4. Centang kotak yang sudah di sediakan lalu klik next


5. Pilih installation lalu klik next



6. Klik instal


Nah itulah cara instal aplikasi bandicam. Untuk cara penggunaan Bandicam bisa klik artikel ini.

sumber : www.kuyha-android19.com



Previous
Next Post »
Thanks for your comment